Minggu, 27 November 2011

HEADPHONE

~Berdasarkan Film yang berjudul HEADPHONE , saya akan membuat narasi film tersebut untuk menyelesaikan tugas ISD Sebelum Ujian Tengah Semester Berlangsung~


Di daerah Perkotaan yang semakin padat ini, dan di tambah lagi dengan adanya teknologi yang terus berkembang dari waktu ke waktu.tidak dapat dipungkiri manusia zaman sekarang tidak akan dapat beraktivitas tanpa adanya bantuan Teknologi. 
Dalam film yang saya narasikan ini adalah sebuah film yang betul betul sangat tidak masuk di akal..tetapi..jika memang itu ada..maka betullah.
Dalam film tersebut saga adalah pemuda yang baru melakukan perjalanan pulangnya melalui bandara Soekarno Hatta,dalam kesehariannya dia selalu memakai Headphone dalam segala aktivitasnya.Saat dia akan mengunjungi rumah kekasihnya..ada seorang nenek tua yang berjalan dan dijambret oleh perampok..lalu dengan keras nenek itu meneriaki perampok tersebut..saat perampok tersebut lari di depan saga, saga tidak menyadarinya..bahkan tidak tahu apa apa..karena dia hanya sibuk mendengarkan lagu lagu yang berada dalam gadget genggamnya.
nenek tersebut marah..dan berbicara pada saga.tetapi, dia hanya bingung..dan melanjutkan perjalanan kerumah kekasihnya.
Setelah sampai, Saga  menunggu kekasihnya untuk siap siap pergi mencari makan di luar..tetapi..kekasihnya tersebut adalah seseorang pecandu NARKOBA yang sedang Sakau..(ketergantungan)..saat stelah dia memakai barang haram tersebut. dia mengalami goncangan yang tinggi yang membuat ia meninggal saat itu juga..sebelum wanita tersebut meninggal..kekasihnya itu berteriak meminta tolong kepada saga...tetapi..seperi biasa HEADPHONE nya tersebut membuat ia berada dalam dunianya sendiri..sampai suatu ketika dia baru menyadari bahwa kekasihnya telah tiada..

dan berkat kematian kekasihnya tersebut, ia sadar bahwa hidup bukan hanya sekedar permainan pantonim biasa. hidup adalah sebuah drama kehidupan yang bermakna..makna tidak hanya lahir dari mata, tapi juga dari telinga..

Pendapat saya terhadap film tersebut adalah sangat merugikan, merugikan semua hal, rugi waktu , menjadikan diri menjadi individualisme yang tinggi, dan menjadikan sesorang lupa akan dunia yang sedang di jalaninya..
menurut saya perbuatan seperti yang di lakukan oleh saga tersebut adalah perbuatan yang sangat sangat tidak pantas jika ditiru.
karena kita sebagai makhluk sosial harus slalu snantiasa berinteraksi terhadap sesama agar hubungan kita terhadap sesama manusia  dapat terjaga dengan baik.

Demikian narasi yang dapat saya simpulkan..
kurang lebihnya mohon maaf...wassalam :)



0 Komentar HEADPHONE

Posting Komentar

Back To Top